Friday, December 26, 2014

Apa sih lazada affiliasi dan cara kerjanya

Assalamualaikum sahabat kizeh,

Apa sih lazada affiliasi dan cara kerjanya


Sekarang program affiliasi di indonesia sudah sangat menjadi tren.. apalagi semenjak adanya affiliasi oleh Lazada . Sebenarnya program affiliasi ini sudah lama diterapkan , dan banyak orang yang menganggap amazon lah yang pertama kali menciptakan program affiliasi , dan itu salah !!

Program affiliasi pertama kali yang saya ketahui yaitu dimulai oleh website seperti S2[dot]com pada tahun 1994 dan autoweb[dot]com pada tahun 1995 , sedangkan Amazon sendiri memulai program affiliasi semenjak tahun 1996.

Apa sih itu program affiliasi ?

Program affiliasi ( affiliate program ) yaitu sebuah teknik marketing dari sebuah pemasar yang membangun mitra dengan website pemasar . Jadi singkatnya dan logikanya , kita akan bermitra dengan suatu perusahaan toko online atau bisa yang lainnya .

Bagaimana cara kerja dari lazada affiliate program ?

Cara kerja dari affiliasi di lazada yaitu website pemasar akan mendapat tracking link (pelacak ) yang akan mengarah kepada produk lazada itu sendiri , dan tracking link itu akan dipasangkan di website pemasar , sehingga setiap tranksaksi yang datang dari tracklink link tersebut akan dicatat oleh program affiliasi , dan apabila tranksaksi sesuai dengan kriteria affiliasi , maka komisi akan didapatkan oleh websitet pemasar . 

Apa sih lazada affiliasi dan cara kerjanya

Contoh :

Hari pertama 

Si A mempunyai website yang dimisialkan memiliki URL www.contohkizeh.com , dan si A ingin mendapatkan penghasilan dari internet . Setelah berfikir tentang cara untuk mendapatkan penghasilan dari internet , akirnya si A memutuskan untuk memakai cara affiliasi , dan si A memilih Lazada untuk program affiliasi di website nya .

Hari kedua 

Si B telah menerima gaji dari perusahaan , dan ingin membelanjakan uangnya untuk membeli sepatu atau gadget . Si B pun mencari informasi tentang dimana membeli sepatu dan gadget yang murah , ketika mencari si B mendarat di website si A yang memiliki review atau banner tentang program lazada affiliate . Si B pun tertarik untuk belanja di website si A , dan meng-klik banner dari affiliasi lazada di website si A , tranksaksi pun terjadi .

Komisi di lazada affiliate program yaitu 2,5% untuk barang elektronik dan 6% untuk barang non-elektronik. Program affiliasi dari lazada termasuk program affiliasi yang sangat bagus dari komisi dan kualitasnya , karena Lazada sendiri telah terkenal di indonesia .


Bagaimana cara daftar program affiliasi di lazada ?

Cara mendaftar atau bergabung di affiliasi lazada yaitu dengan mengunjungi halaman website lazada utnuk peendaftaran sebagai mitra affiliasi lazada , dan setelah mengisi formulir , maka website yang di daftarkan akan direview dahulu oleh pihak affiliasi lazada , untuk selengkapnya bisa baca di "Cara mudah mendaftar di affiliasi lazada" .

Bagaimana cara menggunakan affiliasi Lazada ?

Sesuai dengan cara kerja affiliasi Lazada yaitu dengan cek tranksaksi dengan tracking link , lalu bagaimana cara pasang tracking link itu ? yaitu dengan banner ataupun link-link yang telah di sediakan oleh Lazada , selengkapnya bisa dibaca disini "Cara menggunakan program affiliasi Lazada dengan mudah"


Demikian sahabat kizeh tentang program lazada affiliasi dan cara kerjanya , semoga dapat membantu sahabat yang butuh informasi .

Jangan lupa komntar , budayakanlah blogwalking dan jangan lupa  +1 nya .


Apa sih lazada affiliasi dan cara kerjanya



2 comments

  1. gan, biar tracking landing page nya ke lazada indonesia gmn caranya ya? aku agak kesulitan soalnya landing page nya selalu ke lazada malaysia atau negara lain aku pengen yg Lazada Indonesia (LAzada.co.id)

    ReplyDelete
    Replies
    1. Ooo memang di dashboard lazada affiliater atau lazada hasoffers mengandung iklan dari beberapa negara , sahabat bisa melihat iklan lazada dari indonesia yang payout nya berupa Rp :) , jangan yang RM ( Ringgit Malaysia ) atau yang lainnya :) .

      Delete

Silahkan berkomentar sahabat , berikan saran dan pendapat sahabat , supaya kami dapat memperbaiki di kemudian hari :) .Cek "Notify me" supaya ada pemberithuan balasan via email .
EmoticonEmoticon